Jayapura-WALAUPUN terlambat, kendaraan dinas untuk mendukung efektivitas kinerja bagi Pimpinan Majelis Rakyat Papua (MRP) akhirnya diserahkan. Selasa (07/01) siang kemarin, di Gedung Negara Dok V Atas Jayapura, Pejabat Gubernur Papua Dr. Sodjuangon Situmorang, M. Si, secara langsung menyerahkan secara simbolik 3 buah kunci kontak, STNK untuk kendaraan dinas, kepada masing-masing Pimpinan MRP, yaitu Ketua MRP Drs. Agus A. Alua; Wakil ketua I MRP, Ir. Frans Wospakrik, M. Sc, dan Wakil ketua II, D......